Sabtu, 03 April 2010

world wide web

World Wide Web (WWW)
Merupakan kumpulan web server dari seluruh dunia yang berfungsi menyediakan data dan informasi untuk digunakan bersama. WWW atau yang biasa disebut WEB, bekerja dengan teknologi yang disebut hypertext, yang kemudian dikembangkan menjadi suatu protocol aplikasi yang disebuut HTTP (hypertext transfer protocol). WWW atau WEB merupakan fasilitas hypertext untuk menampilkan data berupa text, grafik atau gambar, suara, animasi, dan sebagainya. Istilah awamnya WWW merupakan suatu perpustakaan besar yang menyediakan berbagai buku dengan berbagai informasi yang dibutuhkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar